Kamis, 26 September 2013

Materi konversi kaset ke CD

1.   Mengoperasikan Pemutar Kaset
a.   Bagian-Bagian Pemutar Kaset
1.   Pengatur hari
2.   Pengatur jam
3.   Pengatur menit
4.   Internal Mikfopon
5.   Lampu indikator
6.   Pemanggil waktu
7.   Jam
8.   Program
9.   Timer ON/OFF
10. Terminal Headphone
11. Nada telepon
12. Input mic
13. Knob volume
14. Tombol aktivasi suara
15. Record
16. Play
17. Tombol aktivasisuara(ON/OFF)
18. Rewind
19. Forward
20. Stop/Eject
21. Kecepatan normal
22. Pause
23. Reset penghitung pita
20. Tampilan
21. Penghitung pita
  
b.   Posisi  Control
c.   Menghubungkan Sumber Tegangan
-       Player dengan merk “VersaCorder” ini dapat bekerja dengan menggunakan adaptor AC atau 4 buah batere berukuran C maupun batere isi ulang (rechargeable batteries).
-       Batere penting untuk menjaga kondisi jam dan memori program jika kabel power adaptor dicabut dari player ini lebih dari 3 menit.
d.   Pemasangan Batrey
-       Untuk memasang batere, penutup batere ditekan ke bawah sampai pengait terlepas kemudian dorong keluar seperti gambar di samping.

e.   Mengatur Hari Dan Jam
Tekan dan tahan tombol CLOCK ketika hendak mengubah waktu
-       Selama tombol CLOCK ditahan, tekan tombol DAY kemudian pilih hari yang sesuai seperti yang ditampilkan pada display.
-       Selama tombol CLOCK ditahan, tekan tombol HOUR sampai tanda AM/PM tampil pada display
-       Selama tombol CLOCK ditahan, tekan tombol MIN kemudian pilih setting waktu yang sesuai. Setiap kali tombol MIN ditekan, maka secara otomatis SECONDS direset kembali ke 0.

f.    Memasukkan Pita   Kaset
-       Tekan tombol STOP/EJECT untuk membuka tempat kaset.

2.   Mengoperasikan Cd Player
Fungsi CD player:
-       menemukan dan membaca data yang disimpan  sebagai bump dalam CD.
-       CD player merupakan alat yang dapat memotong secara tepat.

Tiga komponen dasar drive:
-       Motor driver.
-       Sistem laser dan lensa pemfokus pembaca bump.
-       Sebuah mekanisme penjejak alur menggerakkan susunan laser sehingga berkas laser dapat mengikuti alur spiral ( sistem penjejakan harus mampu menggerakkan laser pada resolusi micron).

a.   Bagian-Bagian Cd Player
Bagian CD Player:
-       Disc Drive
-       Laser Pickup Assembly
-       Disc Drive motor
-       Laser Lens
-       Tracking motor
-       Tracking Drive

3.   Mengoperasikan Cd Changer (Cd Rom)
Bagian –bagian CD ROM :
-       Lampu indikator loading/unloading/busy.
-       Disc tray
-       Terminal headphone (3,5 mm)
-       Kontrol volume headphone
-       Tombol OPEN/CLOSE
-       Lubang untuk membuka tray jika diperlukan (emergency).
-       Terminal output audio
-       Jumper (soket) untuk memilih konfigurasi (mode master, slave atau cable select).
-       Konektor ATAPI, ATAPI konektor bus dengan pin berjumlah 40 kaki digunakan  untuk lalu lintas data dengan komputer
-       Terminal catu daya.

Menginstal drive CD-ROM ke dalam  komputer
-       Cek konfigurasi pengaturan jumper drive CD-ROM seperti master, slave, CSEL.
-       Matikan komputer dan lepas kabel power supplay dari komputer.
-       Pindahkan tutup komputer.
-       Instal drive CDROM ke dalam komputer dan kencangkan dengan skrup.

-       Cek pengaturan kartu antarmuka.
-       Instal kartu antarmuka ke dalam slot.
-       Kencangkan kabel antarmuka dari kartu antarmuka ke drive CD-ROM.
-       Kencangkan koneksi kabel audio sebagaimana diperlukan.
-       Kencangkan kabel DC power supplay dari power supplay kopmuter ke drive CD-ROM.
-       Instal tutup komputer.  
-       Mengoperasikan Drive
-       On kan SYSTEM meliputi drive CD-ROM
-       Tekan tombp; OPEN/CLOSE drive CD-ROM untuk membuka tempat disc.
-       Tempatkan disc ditengah-tengah tempat disc dengan sisi label diatas sebagaimana ditunjukkan dalam gambar. Tempat disc akan terbuka berhenti sejenak secara otomatis.
-       Operasikan dengan mengacu buku petunjuk piranti driver CD-ROM.

Keselamatan Pemakaian CD ROM
§  Sumber tegangan. CD ROM umumnya bekerja dengan menggunakan catu daya +12V dan +5V.
§  Untuk menghindari hubung singkat maupun sengatan listrik, maka:
-       Jangan terkena air atau benda cair lainnya
-       Jangan membuka tutup CD-ROM terutama ketika sedang berputar karena dapat menyebabkan luka akibat terkena putaran CD yang keras
-       Jangan menaruh benda-benda (terutama benda yang berat) di atas CD-ROM
-       Jangan menggunakan CD-ROM jika tidak terpasang sebagaimana mestinya
-       Pastikan hubungan kabel menancap dengan kuat

§  Jika hal-hal di bawah ini terjadi, segera matikan SISTEM termasuk CD-ROM drive lalu cabut kabel power dari jala-jala listrik. Masalah tersebut diantaranya:
-       Jika ada sembarang benda yang masuk ke dalam CD-ROM
-       Bila ada cairan yang tumpah dan masuk ke CD-ROM
-       Jika CD-ROM tidak dapat bekerja sebagaimana mestinya, padahal langkah-langkah pengoperasian sudah benar.
-       Jika CD-ROM akan dilepas

Jika CD-ROM mempengaruhi kinerja bagian yang lain.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar